2.png)
Fosil Manusia - Rahang Bawah Homo Sapiens
Rahang bawahnya telah rusak di beberapa bgian, gigi serinya sudah lepas. Dari rahang ini terlihat bahwa bentuknya masih kasar, gigi masif, giginya besar-besar dan lengkung gigi mulai mengarah mendekati huruf "U", gigi taringnya tidak lagi menonjol dari gigi lainnya seperti pada primata akibat prose evolusi yg berjalan, dimana PE telah mengenal alat termasuk api, makanan dapat diperoleh lebih mudah diolah lebih lanjut sebelum digigit dan dikunyah. Bentuk rahang yang besar dan kasar serta gigi yg besar menunjukan bahwa otot-otot yang menempel pada rahang ini masih kasar, bagian rahang menonjol kedepan (prognath). Diidentifikasi berasal dari individu muda dengan umur masih di bawah 25 tahun.